Sabtu, 02 Agustus 2014

Jenis - jenis rem mobil / motor


aairwan.com - Rem merupakan salah satu bagian penting dari kendaraan. Dalam melakukan perjalanan panjang dan melelahkan, seperti perjalanan pulang kampung menjelang Lebaran, kinerja rem harus dipastikan dalam keadaan baik untuk supaya bisa membantu menjaga keselamatan berkendara.

Pertama-tama, ada baiknya kita mengenal jenis-jenis rem. Kemudian kita juga harus mengenal teknologi pada sebuah mekanisme rem, serta ragam minyak rem yang ada pada saat ini

Ada 3 jenis rem yang kita kenal yaitu :

1. Rem Cakram



Quote:
Rem cakram sendiri terbagi lagi menjadi :
- Rem cakram biasa, yaitu rem yang menggunakan disc brake yang bentuknya menyerupai piring dan cara kerjanya dengan menjepit piringan rem agar kendaraan berhenti.


- Rem cakram berventilasi, sama persis dengan rem cakram biasa, namun piringannya lebih tebal seperti bertumpuk, dan ditengahnya ada rongga udara kosong di kisi-kisinya sehingga dinamakan cakram berventilasi


2. Rem Tromol

Quote:
Pada dekade 50-an, rem tromol dioperasikan melalui satu rem, dan bentuknya seperti baskom, jadi ada dua sepatu rem yang bergerak ke arah samping kiri dan kanan. Seiring berjalannya waktu, rem tromol kini berevolusi menjadi rem tromol depan belakang dengan hidrolik.


3. Rem Angin


Cara Kerjanya :

Quote:
Rem angin, yang sebenarnya adalah rem tromol dengan bantuan hidrolik angin sehingga lebih dikenal menjadi rem angin. Rem ini biasanya digunakan untuk kendaraan-kendaraan berat.

Semoga artikel yg aa buat bisa bermanfaat buat sobat sekalian. Ditunggu komentarnya nih. tks

22 komentar:

Tanaman Tradisional Atasi Kanker Serviks mengatakan...

buat para cwok inimah :D

denai mengatakan...

mantapps. kloane pake rem blong biar macho

Cara Alami Mengobati Penyakit Darah Tinggi mengatakan...

Selamat Pagi !
'Semmoga aktivitas kita dipagi hari ini lancar sampai selesai. aamiin
Oo iya lama tak berkunjung ke website agan, minalaidzin walfaidzin yah.
Dan untuk informasinya saya ucapkan terimakasih, ternyata rem juga ada bebera macam/jenis yah, hehe yang saya tahu selama ini cuma rem cakram, tau juga tapi cuma sekedar tahu, dan setelah melihat gambar dan sedikit uraian diatas saya jadi mengetahuinya sehingga pengetahuan saya bertambah . Terimakasih :)
Semoga sukses !

Grosir Perlengkapan Bayi Murah mengatakan...

Alhamdulillah jadi tahu tentang dunia pengereman...
makasih bro!

Resep Masakan Padang Rendang Daging mengatakan...

Selamat hari minggu !
Semoga aktivitas kita lancar sampai selesai dan selalu mendapatkan barokah. aamiin.
Untuk informasi nya saya ucapkan terimakasih , semoga sukses selalu ! :)

Cara Alami Mengobati Penyakit Parkinson mengatakan...

saya selalu menanti postingan terbarunya . ditunggu terus. Terimakasih :)

Obat Herbal Penyakit Benjolan Dileher mengatakan...

Selamat hari jum'at !
Buat kaum adam, jangan lupa solat jum'atannya yaah... biar nambah kecce hhee

Resep Masakan Orek Tempe mengatakan...

makasih informasinya, :)

Cara Alami Mengobati Penyakit Step mengatakan...

Selamat Pagi !
Bagaimana kabar hari ini? semoga kita semuanya diberikan kesehatan lahirbatin dan bahagia selalu. aamiin.
Maaf nih, baru berkunjung lagi , seperti biasa, cuma bisa bilang terimakasih buat informasinya, saya hanya bisa menyimak dan mengambil yang positifnya dari apa yang disajikan. Dan saya selalu menanti postingan yang lebih baru lagi.

Obat Herbal Penyakit Jantung mengatakan...

Salam sehat !! semangaat untuk hari ini ... :D

Anonim mengatakan...

We are the World's Largest Online Football Agent and Trusted. The transaction process is safe, fast and comfortable is our commitment to make our loyal customers even more pleased to recommend our services to their fellow colleagues. Agen Bola Terpercaya | Judi Online

robot industri mengatakan...

wuihh...deatil nih informasinya

wsc biolo mengatakan...

masih kurang ngerti kerja rem angin

Obat Alami Penyembuh Radang Tenggorokan mengatakan...

makasih infonya gan , kami tunggu post berikutnya

Obat Alami Penyembuh Radang Sinus mengatakan...

keren dah, di tunggu kunjungan baliknya.

Obat Alami Penyembuh Sinusitis mengatakan...

jangan terlalu lama yah postingan terbarunya

Cara Cepat dan Ampuh Mengobati Gangguan Kesuburan mengatakan...

Informasi Menarik Mengenai Cara Cepat dan Ampuh Mengobati Gangguan Kesuburan dengan Obat Herbal Alami Gangguan Kesuburan Trica Jus.

outbound mengatakan...

thanks infonya gan
salam

Pantangan Makanan Untuk Penderita Sinusitis mengatakan...

by hajiale15

Informasi Mengenai Beberapa Pantangan Makanan Untuk Penderita Sinusitis Serta Cara Ampuh Mengobati Sinusitis dengan Obat Alami Sinus Jelly Gamat Gold G

Obat Herbal Pencegah dan Penyembuh Flu Menahun mengatakan...

by hajiale16

Informasi Mengenai Obat Herbal Pencegah dan Penyembuh Flu Menahun serta Cara Cepat dan Ampuh Menyembuhkan Flu Menahun dengan Obat Herbal Alami Flu Menahun Jelly Gamat Gold G

Pantangan Makanan Untuk Penderita Flu Menahun mengatakan...

by hajiale15

Informasi Mengenai Pantangan Makanan Untuk Penderita Flu Menahun serta Obat Alami Pencegah dan Penyembuh Flu Menahun Jelly Gamat Gold G.

cream liyoskin mengatakan...

iya masih manual